Hemm waktunya weekend berarti bisa makan daging..hehehe..lagi pengen
sate ayam beneran jd dibikin beda biar spesial....wanginya daun jeruk
pas dipanggang bareng daging ayamnya itu loh enaak
Yukkk mari coba resep yang satu ini sate ayam daun jeruk,,,simple kok cara membuatnya...mari masak bun dirumah,Selamat mencoba.
Bahan-bahan:
Langkah dan Cara membuat:
Resep Ibu Isnanovia
Yukkk mari coba resep yang satu ini sate ayam daun jeruk,,,simple kok cara membuatnya...mari masak bun dirumah,Selamat mencoba.
Bahan-bahan:
- 200 gr daging ayam Dada fillet
- 1/2 sdt ketumbar
- 1/2 sdt garam
- 3 siung bwg putih
- 20 lbr daun jeruk
- 2 sdm kecap manis
- 1 sdm minyak
Langkah dan Cara membuat:
- Bersihkan Dan potong dadu ayam, kemudian haluskan bumbu Dan campur ke ayam sampai rata. Diamkan selama 20mnt
- Susun ayam yg sudah dibumbui ke tusuk sate (susun selang seling daging ayam dengan daun jeruk)
- Panaskan wajan anti lengket Dan beri sedikit minyak. Usahakan dengan api kecil supaya matang merata.
- Masak kedua sisi hingga matang, kemudian Siapkan sambal kecap supaya tambah lezat.
Resep Ibu Isnanovia
Tag :
Ayam